Informasi Terkini

SMA MUHAMMADIYAH 7 MAKASSAR BEKERJASAMA DENGAN PUSKESMAS RAPPOKALLING GELAR VAKSINASI

 


https://meditek.id/sma-muhammadiyah-7-makassar-bekerja-sama-dengan-puskesmas-rappokalling-gelar-vaksinasi/

MAKASSAR, MEDITEK.ID – SMA Muhammadiyah 7 Kota Makasaar Sabri S.Pd mengatakan untuk mepoercepat vaksinasi bagi pelajar dan tenaga pendidik di lingkungan sekolah dan bekerja sama dengan berbagai stake holder seperti Puskesmas Rappokalling.

Sabri menambahkan upaya yang di lakukan ini merupakan bagian dari ikhtiar SMA Muammadiyah 7 Makassar untuk memastikan para siswa dan tenaga pendidik telah tervaksin agar PTM dapat di lakukan dengan aman. Sebelumnya sebagian siswa telah mengikuti vaksinasi di SMKN 5 Makassar yang di lakukan oleh dinas pendidikan. Kemuidan pada tanggal 16 oktober siswa yang belum selesai mengikuti vaksinasi sebelunya di arahkan untuk mengikuti vaksin di Puskesmas Rappokaling Makassar dan kedepan bila masih ada siswa dan tenaga pendidik yang belum mengikuti vaksin maka di berikan kesempatan untuk mengikuti vaksin pada hari sabtu 23 October di puskesmas Rappoaling.

“Semua yang di lakukan ini adalah bukti kesriusan pihak sekolah untuk mengupayakan pelajar dan tenaga kependidikan seluruhnya mengikuti vaksin seperti yang di intruksikan pemerintah, dalam hal ini dinas pendidikan Sulawesi selatan,” kata Sabri Jumat (22/10/21).

Selanjutnya, Sabri berharap kepada seluruh orang tua siswa untuk bersama sama mendukung percepatan vaksin ini, karena selama ini salah satu kendala yang di hadapi oleh sekolah SMA Muhammadiyah 7 Makassar adalah masih terdapat orang tua yang masih ragu untuk menyuruh anaknya mengikuti vaksin.

Editor: Ab’ba

Post a Comment

0 Comments